Setiap praktek yang dilakukan akan dibutuhkan laporan kerja yang berfungsi sebagai data bahwa pernah dilaksanakannya suatu praktek.
Kali ini saya akan laporkan praktek yang saya kerjakan, yaitu membuat "Video Konten Jualan"
Konten ini dibuat dengan menggunakan Workbook Content Maker (WCM) sebagai acuan dalam menentukan ide konten
Nah, konten jualan saya kali ini adalah video iklan produk "SPRITE"
Let's check the video!!
